Penulis : Arthur Eka Dharmawan, S.Kom (Guru SMK Negeri Dander) SMK BISA SMK HEBAT, kata kata yang telah tertanam untuk sebutkan sekolah kejuruan. Sekolah Menengah Kejuruan merupakan salah satu sekolah satuan pendidikan formal yang menyelenggarakan pendidikan kejuruan pada jenjang pendidikan menengah di bidang tertentu yang diharapkan output lulusannya dapat siap bekerja. Dalam UU Nomor 20 Tahun 2013, Pendidikan kejuruan merupakan...